Kamis, 09 November 2017

Soal Psikologi

PSIKOLOGI PRIBADI

1. Tuliskan pendekatan – pendekatan yang tergolong Pra – ilmiah dalam memahami kepribadian seseorang :
1)    chirologi
2)   astrologi
3)   phrenologi
4)   grafalogi

2. Stuktur kepribadian menurut psiko analistis (Freud) adalah
5)   aspek biologis /das es.
Merupakan sistim yg original didalam kepribadian, dari aspek inilah kedua aspek lain tumbuh.
Aspek ini dibawa sejak lahir termasuk insting dan naluri.

6)   aspek psikologis /das ich
aspek psikologis dari pada kepribadian dan timbul karena kebutuhan organisme utk berhubungan dg dunia nyata secara baik.

7)   aspek sosialogis/das uber ich
aspek sosialogi kepribadian, merupakan wakil dari nilai2 tradisional serta cita2 masyarakat sebagaimana ditafsirkan orang tua kepada anaknya yg dimasukkan diajarkan dg berbagai perintah dan larangan  karean itu aspek ini merupakan kesempurnaan dari pada kesenangan dan dapat disebut sebagai aspek moral kepribadian.

3.Tuliskan sedikitnya empat (4) methode yg digunakan dalam psikologi
8)   eksperimen.
9)   observasi.
10) sejarah kehidupan.
11)  wawancara.

4.Tuliskan karakteristik apa saja yg terpenting untuk diperhatikan yg mengekspresikan kepribadian seseorang :
12) sikap social.
13) cara pembawaan diri.
14) temperamen.
15) penampilan fisik.
16) kecerdasan dan kemampiuan.

5.Lingkungan apa saja yg cukup dominan mempengaruhi corak perilaku seseorang , sebutkan
17) lingkungan keluarga
18) lingkungan masyarakat
19) lingkungan tempat tinggal
20)                lingkungan teman sebaya

1.Psikologi kepribadian mempelajari manusia sebagai suatu kesatuan yg unik, serta mempelajari tipe – tipe   kepribadian.
   (Benar)

2.Methode psikotes mempunyai kelemahan yaituh tidak bisa dilakukan oleh masyarakat awam. (salah).

3.Sebagai mahluk moral manusia bisa membedakan baik dan buruk dan senantiasa selalu berbuat baik. (benar)

4.Kepribadian itu unik artinya setiap pribadi bisa saja sama dengan pribadi lain.
    (salah)

5.Konvergensi lebih mementingkan pengaruh lingkungan.
   (salah).

6.Bila seseorang merubah dirinya sendiri agar sesuai dg lingkungan maka ia melakukan penyesuaian diri yg bersifat aloplastis. (salah)

7.Proses integrasi pengalaman ke dalam kepribadian yg makin lama makin dewasa disebut proses pembentukan identitas diri. (benar)

8.Tipologi berdasarkan konstitusi tubuh dari Sheldon tergolong pra – Ilmiah. (salah)

9.Dewasa secara social  ditandai oleh kemampuan, berpikir secara logis dan mempunyai perencanaan untuk masa yg akan datang. (salah)

10.Super ego menurut S.Freud dalam psiko analisis berisi nafsu dan insting yg menjadi sumber energi psikis. (salah)


1.Jelaskan bagaimana terbentuknya (perkembangan) kepribadian menurut teori Nativisme, Empirisme dan Konvergensi dan berikan iustrasi dg contoh – contoh.

2.Kepribadian yg dewasa ditandai oleh kedewasaan secara intelektual, emosi, social dan rohani serta kedewasaan sesuai jasmani, jelaskan tanda –tanda (cirri – cirri) kedewasaan tersebut.
Kedewasaan Jasmani
-          pertumbuhan tinggi dan berat badan optimal menurut ukuran masing2.
-          Ukuran, berat, kekuasaan, keterampilan dan koordinasi bagian2 tubuh cukup sesuai dg ukuran dan jenis kelaminnya.
-          Alat2 reproduksi juga mengalami pertumbuhan.
Kedewasaan Intelektual :
-          individu mampu berpikir secara matang dan logis.
-          Mempunyai pertimbangan yg tepat utk rencana masa depannya.
Kedewasaan Emosional
-          mampu mengungkapkan perasaan secara tepat dalam situasi yg tepat pula terhadap obyek atau orang yg semestinya.
-          Dapat mengendalikan perasaan shg pengungkapannya tidak mengganggu perkembangan dirinya sendiri atau melukai orang lain.
Kedewasaan social
-          tahu memilih apa yg harus diperbuat atau apa yg tidak harus diperbuat dalam situasi yg berlainan-lainan.
-          Ambil bagian dalam kegiatan bersama yg beraneka ragam dan mempelajari keahliannya utk masing2 kegiatan.
-          Sadar akan tanggung jawabnya terhadap orang lain supaya dapat hidup bersama secara harmonis.

Kedewasaan rohani
-          mampu menerima kekuasaan TUHAN dalam segala hal, baik yg menyenangkan maupun yg tidak menyenangkan.
-          Menyadari bahwa ada banyak agama didunia shg tidak merendahkan agama lain.
-          Menghormati, tidak mengabaikan dan mau bekerja secara wajar dengan orang2  yg beragama lain.

 1.1.    Jelaskan apa psikologi itu dan jelaskan pula manfaat mempelajari ilmu psikologi :
Psikologi adalah : ilmu pengetahuan yg mempelajari tentang tingkah laku manusia dalam hubungannya dengan lingkungan.
Manfaat mempelajari Psikologi :
  1. Kita sebagai manusia individu
Sebagai manusia individu, seperti halnya kita mempelajari ilmu2 lain yaituh tiap2 pengetahuan itu mempunyi nilai2 :
1.   Material : menambah ilmu, dari yg belum tahu menjadi tahu.
2.    Formal : dapat mempelajari cara hidup kita, mengubah tujuan hidup yg kurang benar.
3.     Praktis : dapat kita praktekkan dalam kehidupan sehari2.
  1. Kita sebagai manusia social
Manusia hidup membutuhkan orang lain , dimana kita saling mengerti satu sama lain karena sifat manusia itu berbeda2 dengan saling mengerti maka akan tercapi hubungan pergaulan yang baik.

1.2. Jelaskan cabang2 ilmu psikologi
1. TEORITIS :
- UMUM
- KHUSUS : a. PSIKOLOGI PERKEMBANGAN :
-          Psikologi Anak
-          Psikologi Pemuda
-          Psikologi Dewasa
-          Psikologi Orang Tua
                       b. PSIKOLOGI KEPRIBADIAN
                       c. PSIKOLOGI PENDIDIKAN
                       d. PSIKOLOGI SOSIAL
                       e. PSIKOLOGI DEFERANSIAL
-          Psikodiaknostik
-          Psikopatologi


3.    TERAPAN :
- PSIKODIAKNOSTIK
- PSIKOLOGI KLINIS dan BIMBINGAN PSIKOLOGI
- PSIKOLOGI PERUSAHAAN
- PSIKOLIGI PENDIDIKAN.

 1.3. Jelaskan metode2 yg digunakan dalam Psikologi :
1. EXPERIMEN
- Biasanya dilakukan dilaboraturium.
- Eksperimter harus menguasai situasi (bisa menimbulkan atau menghilangkan situasi kehendaknya).

2. OBSERVASI
- Dilakukan pegamatan terhadap situasi yg sudah ada, yg spontan dan tidak dibuat2 (alamiah)
- Hasil pengamatan kemudian disimpulkan
- kepentingan dan minat pribadi peneliti harus dijauhkan  agar hasilnya obyektif.

3.    SEJARAH KEHIDUPAN
Disusun melalui :
  1. Pembuatan buku harian
  2. R ekontruksi biografi
Dikumpulkan dulu data, setelah itu disusun biografi.
Data didapat melalui : - Auto anamnesti
                                     - Allo anamnesti
4.  WAWANCARA
jenis2 wawancara :
- wawancara bebas
- wawancara terarah
- wawancara terbuka
- wawancara tertutup
5. ANGKET
- angket merupakan wawancara tertulis (daftar pertanyaan)
- jawaban tertulis
- jenis : terbuka dan tertutup
- kelemahan : tidak dapat mengekspresikan wajah, perasaan, dll
- kelebihan: daya jangkaunya luas
6. PEMERIKSAAN PSIKOLOGIS (PSIKOTEST)
- menggunakan alat psikodiagnotis
- kuntungan : hemat waktu,. Dapat mengungkapkan data yg tidak dapat dilakukan dg cara lain, dapat dilakukan secara manual.
-  kelemahan : tidak dapat digunakan secara luas (ahlinya saja)

1.4. jelaskan manusia sebagai makhluk pribadi, social dan makluk moral ;

1.5. jelaskan apa itu kepribadian itu, serta jelaskan karakteristik2 yg terpenting yg mengekspresikan kepribadian :
Kepribadian adalah organisasi dinamis dari sistem2 psikofisik yang menentukan cara penyelesaian, diri yg unik (khas) dari individu tsb terhdap lingkungannya.
Karakteristk2 yg terpenting untuk mengamati kepribadian adalah :
1.     Penampilan Fisik:
Gendut, kurus, tinggi, tampan, rapi, kuyu, kusut dsb
  1. temperamen :
suasana hati yg cenderung menetap pemurung, pemarah, periang dsb
  1. kecerdasan & kemampuan
  2. arah minat & pandangannya mengenai nilai2
  3. sikap social : kecendrungan tingkah laku terhadap obyek tertentu.
  4. kecendrungan2 dalam motivasinya.
  5. cara pembawaan diri :sopan santun, banyak bicara, kritis, mudah bergaul dsb.
  6. kecendrungan patologis (kecendrungan2 yg mengarah ke sakit)

2.1. kepribadian yg dewasa ditandai oleh kedewasaan secara jasmani, intelektual, emosi, moril dan rohani. Jelaskan tanda2 kedewasaan tersebut :
1.     Jasmani : bentuk tubuh yg proposional yaituh tinggi badan sesuai dengan berat.
  1. Intelektual : mampu berpikir sehat punya perencanaan ke depan, rasional, logis
  2. Emosi : tandanya apabila seseorang dapat mengungkapkan rasa/emosi dg cara yg tepat, obyeknya tepat, saat tepat. Tanpa merugikan diri sendiri dan lingkungan.
  3. Rohani : cirri utama : mampu menerima takdir, entah takdir baik maupun buruk. Setiap orang mempunyai keyakinan yg berbeda2.

  2.2. Jelaskan pembentukan kepribadian menurut teori Nativisme, empirisme dan konvergensi, berikan contohnya masing2. teori mana yg sekarang banyak digunakan :
NATIVISME : seluruh kehidupan manusia perkembnagan ditentukan oleh potensi2 yg dibawa sejak lahir.
Contoh :
EMPIRISME : jiwa manusia waktu lahir bagaikan kertas putih yg bersih yg belum ditulisi akan menjadi apa manusia itu kelak tergantung pada pengalaman2 yg mengisinya.
Contoh :
KONVERGENSI : bakat dan pengaruh lingkungan (pengalaman) sama2 mempunyai pengaruh dalam perkembangan kehidupan manusia.
Lingkunagn ada pengaruhnya terhadap perkembnagan seseorang dalam batas2 pembawaan yg ada.
Cotoh ;
Teori yg sekarang banyak digunalkan adalah KONVERGENSI.

3.1. jelaskan lingkungan apa saja yg dominan mempengaruhi corak perilaku :
a. Pengalaman Umum : pengaruh kebudayaan .
b. Pengalaman Khusus : dialami individu sendiri.

3.2. jelaskan tripologi menurut temperamen dari KANT
1. TEMPERAMEN SANGUINIS (DARAH DINGIN)
-          sifat mudah &kuat menerima kesan.
-          Segala sesuatu pada suatu waktu dipandang penting tetapi sebentar kemudian tidak dipikirkan lagi.
-          Sering menjanjikan tetapi jarang menepati karna apa dijanjikan tak dipikirkan secara dalam bisa atau tidak.
-          Dalam pergaulan peramah dan periang.
-          Bukan penakut tetapi bersalah sukar bertobat menyesal tetapi lekas lenyap.
2. TEMPERAMEN MELANCHOLIS (DARAH BERAT)
-     segala yg bersangkutan dg dirinya penting & selalu disertai dg perhatiannya terutama tertuju pada kesukarannya.
-  Tidak mudah janji karena tidak menepati janji sangat merisaukan jiwanya menyebabkan dia kurang percaya & tidak mudah menerima keramahtamahan orang lain.
-          Kurang dapat melihat kesenangan orang lain.

3.    TEMPERAMEN CHOLERIS (DARAH PANAS)
-          lekas terbakar tetapi lekas padam atau tenang tanpa membenci .
-          tindakan2 cepat tapi tidak konstan 
-   selalu sibuk tetapi dalam kesibukannya lebih suka memerintah dari pada kerjakan  sendiri
-   nafsu utama mengejar kehormatan, sibuk dimana orang banyak & suka dipuji secara terang2.
-   suka bermurah hati & melindungi tetapi bukan sayang pada orang lain tetapi diri sendiri untuk dapat penghargaan.
-   berpakaian selalu cermat & rapi supaya dia nampak lebih cndikia drpd sebenarnya.
4. TEMPERAMEN PHLEGMATIS (DARAH DINGIN)
-   lambat menjadi panas (tidak malas) tetapi panasnya lama
-   tidak mudah marah
-   darah yg dingin tak pernah dirisaukan.
-   cocok untuk tugas2 ilmiah.

3.3. jelaskan tripologi berdasarkan nilai kebudayaan dari E.SPRANGER
no
Nilai kebudayaan
type
Tingkah laku dasar
1
Ilmu pengetahuan
mc. ekonomi
Berpikir
2
ekonomi
mc.ekonomi
Bekerja
3
kesenian
mc.estetis
Menikmati keindahan
4
keagamaan
mc.agama
Memuja
5
kemasyarakatan
mc.sosial
Berbakti/berkorban
6
Politik/kenegaraan
mc.kuasa
Ingin berkuasa


3.4. jelaskan pendekatan-pendekatan yg bersifat pra ilmiah dalam mempelajari kepribadian :
1.  Chirologi (ilmu gurat2 tangan)
Bahwa gurat2 tangan itu tidak ada yg sama satu sama lain mengenai perbedaan gurat2 tangan tsb maka kita dapat mengenal perbedaan sifat klas orangnya.
2.  Astrologi atau ilmu perbintangan
Adanya pengaruh kosmis terhadap manusia pada waktu seseorang dilahirkan dia ada dalam posisi tertentu terhadap benda2 angkasa, bila dapat mengenal tsb akan dapat mengenal perbedaan sifat khas atau gaya.
3.  Phrenologi (ilmu tentang tengkorak)
Bahwa tiap2 fungsi atau kecakapan itu masing2 mempunyai pusat di otak jikalau salah satu atau lebih dari kecakapan itu keadaannya luar biasa maka pusatnya diotak itu pun luar biasa besarnya.
4.  Grafalogi (Ilmu tentang tulisan tangan)
Segala gerakan yg dilakukan oleh manusia itu merupakan ekspresi dari pada kehidupan jiwanya.
5.  Phisiognomi (Ilmu tentang wajah)
Memahami kepribadian ata dasar keadaan wajahnya, keyakinan bahwa ada hubungan antara keadaan wajah dan kepribadian.
6.  Onychologi (ilmu tetang kuku)
Kepribadian seseorang atas dasar keadaan kuku2nya, kuku diujung  jari itu mempunyai hubungan yg erat dg susunan syaraf dg cabang2nya yg terhalus berujung dipuncak jari , warna serta bentuk kuku dapat dipakai sebagai landasn utk mengenal kepribadian seseorang.

Jelaskan metode metode yg digunakan dalam phisikologi adalah :
1.     METODE EXPERIMEN.
-      Biasanya dilakukan dilaboratorium.
-      Experimen harus menguasai situasi.
2.    METODE OBSERVASI.
-      Dilakukan pengamatan terhadap situasi yg sudah ada,yg spontan & tidak dibuat – buat.
-      Hasil pengamatan kemudian disimpulkan.
-      Kepentingan & minat pribadi peneliti harus dijauhkan,agar hasilnya objectiv
3.    METODE SAJARAH KEHIDUPAN.
-      Disusun melalui :
A.Pembuatan buku harian.
B. Rekontruksi geografi.
-      Dikumpulkan dulu data,setelah itu
        disusun biografi data,yg didapat  
        melalui :
A.   Auto Anammesis.
B.    Alto Anammesis.
4.    METODE WAWANCARA.
-      Jenis – jenis wawancara :
a.    Wawancara bebas.
b.    Wawancara terarah.
c.    Wawancara tebuka.
d.    Wawancara tertutup.
5.    METODE ANGKET.
-      Angket merupakan wawancara tertulis
-      Jawaban tertulis.

JELASKAN APA KEPRIBADIAN SERTA KARAKTERISTIK – KARAKTERISTIK YG TERPENTING YG MENGEKSPRESI KAN KEPRIBADIAN :

Kepribadian adalah : kumpulan pembawaan biologis berupa dorongan kecendrung an,selera & insting yg dicampur dgn sifat &kecendrungan yg didapt melalui pengalam
an yg terdapat dalam diri seseorang.

Karakteristik – karakteristik terpenting yg menngekspresikan kepribadian adalah :
a.    Penapilan pisik al :gendut,cakap,tinggi,
Dll.
b.    Temperamen : suasana hati yg cenderung menetap contohnya : pemu
Rung,pemarah,periang,dll.
c.    Kecerdasan & kemampuan.Misalnya :
Pintar,bodoh,terampil,dll.
d.    Arah minat & pandangannya mengenai
        nilai – nilai.
e.    Sikap sosial
f.    Kecendrungan 2x dalam motivasi.
g.    Cara pembawaan diri,misalnya :
Sopan,banyak bicara,kritis dll.

JELASKAN PERKEMBANGAN/PERTUM  BUHAN KEPRIBADIAN MENURUT TEORI NATIVISME,EMPRISME & KONVERGENSI :

NATIVISME : Perkembangan manusia semata – mata ditentukan faktor2x yg sdh adasejak lahir.
EMPIRISME : Jiwa manusia pada waktu lahir adalah putih,bersih bagaikan kertas putih,akan apa jadinya kelak tergantung dari pengalaman yg akan mengisinya.
KONVERGENSI : Kepribadian seseorang pd suatu saat ada;lah produk dari suatu proses yg dimulai pd saat orang lahir dgn membawa bakat2xnya & berlangsung terus melalui pengalaman sampai pada saat tertenu

JELASKAN LINGKUNGAN APA SAJA  YG DOMINAN MEMPENGARUHI CORAK PRILAKU :
1.     Lingkungan keluarga.
2.    Lingkungan sekolah.
3.    Lingkungan diluar rumah/diluar keluar ga & sekolah.

JELASKAN TIPOLOGI MENURUT KANT :
Tipologi menurut temperamen :
Temperamen dianggap sbg corak/yg mengandung 2 aspek yaitu :
a. Aspek Psikologis : Yaitu konstitusi tubuh,
    konplek/susunan cairan jasmaniah.
b. Aspek psikologis yaitu kecendrugan keji
    waan yg disebabkan oleh komposisi darah
Temperamen perasaan .
-      Temperamen sanguistis
-      Temperamen melankolis
Temperamen kegiatan
-      Temperamen schaleris
-      Temperamen Phlegmatic

JELASKAN TIPOLOGI MENURUT E.SPRANGER :
Menurut E.SPRANGER ada 2 macam roh :
1.     Roh Subjektiv/individual : terdapat pada 
        masing 2x individu manusia.
2.    Roh objektiv/supra individual/kebuda 
yaan : Roh semua umat manusia


JELASKAN PENDEKATAN YANG : ERSIPAT PRAILMIAH DLM MEPELAJARI KEPRIBADIAN?

1.     chirologi: guratan-guratan tangan itu tdk ada yang sama satu sama yg lain,mengenai guratan-guratan tangan tsbt maka kita dapat mengenal sipat orang tsb.

2.    Astrologi: adanya pengaruh cosmis thdp manusia pd wakyu seseorang dilahirkan. Dia ada dlm posisi tertentu thdp benda-benda angkasa, bila dpt mengenal perbedaan tsb akan dpt mengenal sipat.
3.    Grapologi: segala gerakan yg dilakukan oleh manusia itu merupakan ekpresi daripada jiwanya.
4.    Phisiognomi: memahami kepribadian atas dasar keadaan wajahnya keyakinan bahwa ada hub antara keadaan wajah dan kepribadian.
5.    Phrenologi: memahami kepribadian atas dasar keadaan tengkoraknya bahwa tiap tiap fungsi atau kecakapan itu masing-masing mempunyai pusat. Diotak jikalau salah satu atau lebih dari kecakapan itu , keadaan luar biasa , maka pusatnya di otak itupun luar biasa.
6.    Onychologi: memahami kepribadian atas dasar keadaan kukunya,kuku diujng jari itu mempunyai hub yg erat dgn susunan syaraf, dgn cabang-cabangnya yg terhalus berujung dipucuk jari, warna serta bentuk kuku dpt dipakai sbg landasan utk mengenal kepribadian seseorang.
CIRI-CIRI KEDEWASAAN SECARA JASMANI, ROHANI, SOSIAL, EMOSI DAN INTLEKTUAL?
1.     ciri-ciri kedewasaan secara jasmani
- pertumbuhan tinggi dan berat badan optimal menurut ukran masing-masing .
-ukuran,berat,kekuasaan,kemampuan dan kordinasi bagian-bagian tubuh cukup sesuai dgn ukran dan jenis kelamn.
-alat-alat reproduksi juga berkembang .
2.    Ciri-cirikedewasaan secara rohaniadalah
-mampu menerima kekuasaan tuhandlm
segla hal,baik yg menyenangkan maupun yg tidak menyenangkan.
-Menyadaribahwaadabanyakagama didunia,shg tdk dpt merendahkan agama lain.
-menghormati,tdk mengabaikan dan mau bekerjasama secara wajar dgn orang yg beragama lain.
3.    Ciri-ciri kedewasaan secara sosial adalah
-tahu memilih apa yg hrs diperbuat atauapa yg tdk hrs diperbuat dlm situasi yang berbeda-beda.
-sadar akan tanggung jawabnya thdp orang lain,supaya dpt hidup bersama secara harmonis.
-kesopanan,tutur kat yg baik.
-perhatian thdp orang lain.
-keramahan,kerjasama,pengorbanan perasaan dan pengetahuan serta kemampuan menyatakan dan melakukan apasaja pd wkt yg baik.
4.    Ciri-ciri kedewasaan emosinal :
-      mampu mengungkapkan perasaan secara tepat dlm situasi yg tepat pula thdp objek atau orang yg semestinya.
-      Mampu mengendalikan perasaan sehingga tdk mengganggu perkembangan dirinya sendiri atau melukai perasaan orang lain.
5.    Ciri-ciri kedewasaan secara intlektual:
-      Individu mampu berpikir secara matang dan logis.
-      Mempunyai pertimbangan yg tepat utk
Rencana masa depannya.

PSIKOLOGI

 Psikologi adalah ilmu pengetahuan yg mempelajari tingkah laku manusia dlm hubungannya dgn lingkungan.
Tingkah laku 2 jenis :
-Terbuka yaitu yg dapat langsung diama ti , seperti jalan,makan.
-Tertutup yaitu yg tdk dapat langsung di amati seperti menghayal,diam,berfikir.
 Perbedaan & persamaan psikologi dgn psikiatri :
a-Perbedaan :
a.1-.Psikologi;
-mempelajari tingkah laku manusia pd umumnya.
-berhubungan dgn orang yg normal.
-ahlinya Psikolog.
a.2-Psikiatri ;
-mempelajari penyakit jiwa.
-berhubungan dgn orang yg sakit jiwa
-ahlinya psikiater.
-mrpkan cabang ilmu kedokteran.
b-persamaan :
keduanya mempelajari tingkah laku jiwa manusia.

Ikhtisar lapangan Psikologi :
1-Teoritis
    a-Umum
    b-Khusus (p.perkembangan,
       p.kepribadian,p.pendidikan,
       p.social, p.deferensial)
2-Terapan
   p.klinis&bimbingan psikologi,
   p.perusahaan, p.pendidikan.


Metode2 dlm lapangan Psikologi :
1.Eksperimen (percobaan)
-biasanya dlilakukan di lab., hrs mengua sai situasi (bisa menimbulkan atau menghilangkan situasi sesuai kehendak)
2-Observasi :
dilakukan pengamatan thd situasi yg tlh ada, yg spontan& tdk dibuat2., hasil pengamatan kemudian disimpulkan, kepentingan&minat pribadi peneliti hrs dijauhkan agar hasil objektif.
3-Sejarah Kehidupan :
disusun melalui pembuatan buku harian dan rekonstruksi biografi.
4-Wawancara :
wawancara bebas, w.terarah, w.terbuka,
w.tertutup.
5-Angket :
angket merupakan wawancara tertulis, jawaban tertulis, jenis bisa terbuka dan tertutup.
Kelemahan :tdk dpt mengekspresikan wajah perasaan.
Kelebihan : daya jangkau luas.
6-Pemeriksaan Psikologis(psikotest):
menggunakan alat psikodiagnostic.
Keuntungan : hemat waktu,dpt ungkap kan data yg tdk dpt dilakukan dgn cara yg lainnya.
Kelemahan : tdk dpt digunakan secara luas (ahlinya saja).

Manusia secara Kodrat dibagi dlm :
1-Manusia sbg makluk sosial yaitu manusia dpt menyesuaikan  dgn lingku ngan &orang lain,tdk bisa hidup tanpa orang lain.
2-manusia sbg mahluk yg unik (individual) yaitu berbeda satu dgn yg lainnya.
3-manusia sbg mahluk yg bermoral artinya mampu memilih mana yg baik & mana yg kurang baik, dan kodratnya unt memilih yg baik.

Kepribadian yaitu organisasi dinamis dlm diri individu yg terdiri dari sistem2 psiko-fisik yg menentukan cara penye- suaian diri yg unik (khusus) dari individu tsb thd lingkungannya.

Hal2  yg pengaruhi Pembentukan Kepribadian :
1-pengalaman umum yaitu yg dialami oleh tiap2 individu dlm kebudayaan tertentu.pengalaman ini erat hubungan nya dgn fungsi dan peranan seseorang dlm masyarakat.
2-pengalaman khusus yaitu yg khusu dialami oleh tiap2 individu itu sendiri.

Karakteristik2 yg penting dlm mengena li kepribadian seseorang :
1.Penampilan fisik seseorang yaitu gendut,kurus,tinggi,pendek,tampan.
2-Temperamen yaitu suasana hati yg menetap&khas pd orang yg bersangku- tan (pemarah,pemurung).
3-Kecerdasan &kemampuan.
4-Arah minat & pandangan mengenai nilai2.
5-sikap sosial.
6-kecenderungan2 mengenai nilai.
7-cara2 pembawaan diri(sopan,kaku).
8-kecenderungan patologis (tanda2 ada- nya kelainan kepribadian).

Tanda2 orang yg terbelakang mental :
1-Kecerdasannya sangat terbatas.
2-Ketidakmampuan sosial, yaitu tdk mampu mengurus diri sendiri,shg selalu memerlukan bantuan orang lain.
3-arah minat sangat terbatas pd hal2 ter- tentu yg sederhana saja.
4-perhatiannya labil,mudah berpindah2.
5-daya ingatnya lemah.
6-emosinya sangat miskin&terbatas.
7-Apatis,acuh tak acuh thd sekitarnya.

Jelaskan pembentukan kepribadian menurut teori Nativisme,Empirisme, dan konvergensi serta contoh2nya :
1.Nativisme : seluruh kehidupan manu- sia perkembangannyaditentukan oleh potensi2 yg dibawa sejak lahir.
Contoh : setiap penjahat sejak lahir sdh ada potensi dan berpengaruh thd bentuk tubuh,bentuk rambutnya ,wajah dsb.
Tokohnya : Lambroso, Hitler.
2-Empirisme : jiwa manusia waktu lahir bagaikan kertas putih bersih yg belum ditulis,akan menjadi apa manusia tsb kelak tergantung pd pengalaman2 yang mengisinya.
Contoh: anak kita akan menjadi apa kelak tergantung apa yg kita lakukan/ berikan kpd anak kita tsb.
Tokoh : John Locke
3-Konvergensi : Bakat & pengaruh lingkungan (pengalaman) sama2 mem- punyai pengaruh dlm pekembangan kehidupan manusia.Lingkungan ada pengaruhnya thd perkembangan sese- orang dlm batas2 pembawaan yg ada.
Contoh : anak kembar yg diberi pendidi kan yg beda serta diasuh oleh orang dan lingkungan yg berbeda akan  punya sifat2 yg berbada pula.
***Teori yg paling banyak digunakan saat ini adalah teori KONVERGENSI.

Kunci menjadi manusia yg seimbang & dewasa :
1-menata pola kemampuan,tingkahlaku, &kebiasaan.
2-konsekwen mengikuti pola kemam- puan dlm bertingkah laku dan berjuang unt menjadi orang yg diinginkan.
3-memahami unsur2 pembentuk kepri- badian yg berkembang.
4-memenuhi kebutuhan scr seimbang.
5-berusaha menyesuaikan diri sebaik mungkin.

Kebutuhan2 manusia :
1.kebutuhan aktualisasi diri.
2-keb.harga diri.
3-keb. Cinta.
4-keb. Rasa aman
5-keb.fisiologis (sandang,pangan dsb)

Lingkungan yg memberikan corak kepri badian  :
1-Lingk. Fisik (tanah,air,kondisi geogra fis) seseorang yg lahir dan dibesarkan di daerah yg tandus&gersang akan punya kepribadian yg beda dgn orang yg lahir dan besar didaerah yg subur,sejuk.
2-Lingk.sosial yaitu lingk.keluarga, lingk.tempat tinggal, lingk.budaya dsb.

Usaha2 yg kita lakukan unt mencapai cita2 kita :
A-Penyesuaian Diri :
-1.Alloplastis dimana lingkungan kita ru bah sesuai keinginan kita.
Missal: kerja bakti bersihkan got&kali shg tdk banjir jika hujan.
-2.Autoplastis dimana keinginan/diri kita sendiri kita rubah sesuai dgn lingk.
Contoh:seorang pasis yg dapat bea siswa unt sekolah di U.K (Inggris) mau tidak mau agar bisa mengikuti pelajaran dgn baik, ia hrs fasih bhs.inggris, disip- lin waktu dan unt lulus benar2 mengan- dalkan ilmu yg didapatkannya dlm sklh.
Kriteria perubahan/penyesuaian diri :
1-Harus sadar.
2-Tanggungjawab
3-hasil sehat / baik unt diri sendiri dan lingkungannya.

 

PSIKOLOGI

Pendekatan / teori pra ilmiah yg pelajari sifat2 manusia (Ntivisme) :
1-Frenologi : melihat kepribadian seseo rang dgn mengukur tengkorak kpalanya
2-Palmistri : melihat watak & nasib orang dgn pelajari garis tangannya.
3-Fisionomi : melihat watak dgn mem pelajari wajahnya.
4-Astrologi : meramalkan nasib orang dgn memperhitungkan peredaran bintang2.
5-Grafologi : dgn melihat tulisan tangan

Manfaat pelajari Psikologi :
a-sbg manusia individu, seperti halnya kita mempelajari ilmu2 lain yaitu tiap2 pengetahuan itu mempunyai nilai2:
1-Material:menambah ilmu,dari yg be lum tahu jadi tahu.
2-Formal: dpt mempelajari cara hidup kita, mengubah cara hidup kita yg benar
3-Praktis : dpt kita praktekkan dlm kehidupan kita sehari2.
     b-Kita sbg manusia sosial
mznusia hidup membutuhkan orang lain dimana kita saling mengerti satu sama lain karena sifat manusia itu berbeda2. dgn saling mengerti maka akan tercapai hubungan pergaulan yg baik.


Kepribadian yg dewasa ditandai oleh kedewasaan secara intelektual,emosi, sosial dan rohani serta kedewasaan se cara jasmani, jelaskan tanda2/ciri2 kedewasaan tsb :
1-Kedewasaan Jasmani :
--pertumbuhan tinggi dan berat badan optimal menurut ukuran masing2.
--ukuran,berat, kekuasaan, ketrampilan dan koordinasi bagian2 tubuh cukup sesuai dgn ukuran dan jenis kelaminnya –alat2 reproduksi juga mengalami pert- tumbuhan.
2.Kedewasaan Inteletual :
--individu mampu berfikir secara logis dan matang.
--mempunyai pertimbangan yg tepat unt rencana masa depannya.
3.Kedewasaan Emosional:
--Mampu mengungkapkan perasaan scr tepat dlm situasi yg tepat pula thd objek atau orang yg semestinya.
--dpt mengendalikan perasaan sbg pe-ngungkapannya tdk mengganggu perkembangan dirinya sendiri atau melukai orang lain.
4.Kedewasaan sosial :
--Tahu memilih apa yg hrs diperbuat atau apa yg tdk harus diperbuat dlm situasi yg berlain2an.
--Ambil bagian dlm mempelajari keah liannya unt masing2 kegiatan.
--Sadar akan tg.jawabnya thd orang lain supaya dpt hidup secara harmonis.
5.Kedewasaan Rohani :

5-Kedewasaan Rohani :
--mampu menerima kekuasaan TUHAN dlm segala hal,baik yg menyenangkan maupun yg tdk menyenangkan.
--menyadari bahwa ada banyak agama didunia shg tdk merendahkan agama lainnya.
--menghormati,tidak mengabaikan dan mau bekerja secara wajar dgn orang2 yg beragama lain.

TIPOLOGI SPRANGER

Pokok2 pikiran spranger :
I. 2 macam roh  ( gest )
a.    Roh subjektif / individual
Merupakan jiwa pribadi orang per orang.
b.    Roh objektif / supra individual
Merupakan jiwa dari kelompok atau massa.
Dalam hal ini kedudukannya sama namun dlm hal2 tertentu roh objektif lebih tinggi. Contoh pengambilan keputusan dlm rapat.

II. 6 lapangan nilai / hidup

A. Lapangan  Manusia   Individu  :
1.     Lapangan pengetahuan
2.    Lapangan Ekonomi
3.    Kesenian
4.    Lapangan keagamaan
B.  Lapangan manusia sbg anggota :
5.    Lapangan kemasyarakatan
6.    Lapangan politik

No
Nilai kebudayaan
Type
Tingkah laku dasar
1
Ilmu pengetahuan
Man. Teori
Berpikir
2
Ekonomi
Man. Ekonomi
Bekerja
3
Kesenian
Man. estetis
Menikmati keindahan
4
Keagamaan
Man. Agama
memuja
5
Kemasyarakatan
Man.sosial
Berbakti/berkorban
6
Politik
Man.kuasa
Ingin berkuasa

TIPOLOGI S. FREUD

I. Aspek pokok kepribadian
    a. Biologis / Das es
        Merupakan aspek yang sebenarnya 
        Yang dibawa sejak lahir. Termasuk   
        Instink.dari aspek inilah kedua    
       Aspek lainnya timbul.
       Fungsinya :         Mengejar
        keenakan dan menghindari ketidak
        enakan.
        Caranya :
i.     Reflex (  Bersin, kedip mata dll )
        ii.      Proses primer ( orang lapar   
                 membayangkan lapar )
b.    Psikologis ( Das ich  /  Ego  )
Berpegang pd aspek realitas yg 7annya mencari objek yg tepat.
Mrpkan aspek spikologis dari kepribadian dan timbul karena kebutuhan organisme unt berhu bungan dgn dunia nyata secara baik.
Mis. Pasis lapar tpi karena sedang UAD maka hrs tggu sampai selesai.
     c.  Sosiologis/Das uberich /super ego  
        Sbg aspek moral kepribadian yg 
        fungsinya menentukan baik atau  
        buruk , pantas/tidak dll.
        Aspek ini juga mrpkan wakil dari
        Nilai2 tradisional serta cita2 masya
       Rakat sbgmana ditafsirkan orang 
        tua kpd anaknya yg dimasukkan 
       dgn berbagai perintah dan larangan.     
       Karena itu aspek ini mrpkan
       kesempurnaan dari pada aspek
       kesenangan dan dpt disebut sbg
       aspek moral kepribadian.
  Dinamika kepribadian( s.freud) :
-instink (hidup dan mati).
-distribusi penggunaan energi
-psikis.
-kecemasan / takut.

Instink adalah sejumlah energi psikis kumpulan dari semua instink2 yg meru- pakan keseluruhan daripada energi psikis yg digunakan oleh kepribadian.
Sifat instink :
-sumber : orang lapar
-tujuan instink : makan
-objek : makanan
-pendorong & penggerak : instink

kecemasan ada 3:
-realitas=cemas akan bahaya yg nyata.
-neoritis=kecemasan kalau2 instink2 tdk 
  dpt dikendalikan shg orang akan 
  berbu- at sesuatu diluar hukum.
-kecemasan moral.

Sumber ketegangan yg pengaruhi kepribadian :
-proses perkembangan fisiologis.
-frustasi
-konflik
-ancaman.

Fase perkembangan (s.freud) :
1.fase oral = 0 – 1 th.
2.fase anal = 1 – 3 th.
3.fase falis = 3 – 5 th
4.fase latent = 5- 12 th
5.fase pubertas = 12 – 20th
6.fase genital

TIPOLOGI W.H. SHELDON

Berdasarkan pd struktur (fisik) tubuh manusia --- hampir sama dgn kresmer

Dimensi Jasmaniah :
1.Komponen Primer :
a-endomorphy (lembut,gendut,berat badan relatif rendah).
b-mesomorphy (kokoh,keras, otot2 kelihatan jelas,tahan sakit).
c-ectomorphy (jangkung, dada kecil, otot2 ramping tak berkembang.)
2.Komponen sekunder :
a-displasia (tdk masuk dlm ke-3 kelompok diatas)
b-gynandromorphy
c-texture.

Komponen Primer temperamen :
1.Visceretonia :
orangnya tidak tegang,suka hiburan, tidur nyenyak,bila menghadapi per- soalan butuh orang lain,gemar makan2.
2.Somatotonia :
gagah,enerjik, terus terang,lantang, lebih dewasa dari umurnya.
3-Cerebotonia :
ragu2,kurang berani bergaul dgn orang lain,kurang berani berbicara dgn orang banyak,nampak lebih muda dari usianya
tidur tidak nyenyak.

Korelasi antara hubungan jasmani dan temperamen :
Korelasi  + :
-gaji besar  maka daya beli besar.
-jabatan tinggi,gaji besar.
Korelasi - :
-semakin tinggi suatu tempat semakin kurang kandungan O2 (oksigen).
-semakin tua  usia semakin berkurang kemampuan daya ingat.

TIPOLOGI KRESTCHMER

Konstitusi tubuh,watak,temperamen
1-Konstitusi adalah keseluruhan sifat2 individual yg selaras pd keturunan, baik sifat jasmani atau kejiwaan.
2-watak /karakter adalah keseluruhan kemungkinan2 bereaksi secara emosio- nal & volisonal seseorang, yg terbentuk selama hidupnya oleh unsur2 dari dalam  dan unsur2 luar didikan&pengalaman.
3-Temperamen adalah bagian daripada kejiwaan yg agaknya melalui darah secara kimiawi mempunyai korelasi dgn aspek jasmaniah. Temperamen secara turun temurun tdk dpt dirubah.

Konstitusi Jasmaniah :
1-Type Piknis/Stenis
mempunyai ukuran mendatar lebih d/p keadaan biasa, shg kelihatan lebih pendek,gemuk.
Sifat2 khasnya :
-badan agak pendek,dada membulat,
leher pendek&kuat, lengan&kaki agak lemah, kepala agak merosot ke muka diantara bahu, badan lemah shg urat2 dan tulang2 tak kelihatan nyata.
2-Type Leptosom
ukuran menengah lebih dari keadaan biasa,shg tubuh kelihatan jangkung.
Sifat2 khasnya :
Badan langsing kurus, rongga dada kecil sempit&pipih, lengan&kaki kurus, muka bulat telur, berat relatif kurang.
3-Type Atletis :
Ukuran mendatar&menengah  dlm per bandingan seimbang shg tubuh keli- hatan selaras, type ini merupakan per- paduan  antara piknis & leptosom.
Sifat2 khasnya :
Tulang2-otot&kulit kuat, badan kokoh tegap,tinggi cukup, bahu lebar &kuat, perut kuat,dada besar&kuat, tengkorak cukup besar&kuat, kepala&leher pendek.
4-Type Displastis

Konstitusi Kejiwaan (temperamen)
1.Dementia Praecox (Schizophrenia) :
golongan ini masih hidup diantara orang2 lain,tetapi mengubur dirinya sen diri,mereka tdk lagi suka menghiraukan apa2 yg ada disekitarnya,mereka kehila ngan kontak dgn dunia luar&seolah2 hidup dgn dirinya sendiri(Autisme).
2-Penderita Vanis-Depresif (circular) :
golongan ini sifat jiwanya selalu beru- bah2 ,merupakan siklus/lingkungan yaitu dari sifat manis(giat,buas) ke sifat depresif (lemah tak berdaya) kemudian manis lagi

Manusia berdasarkan Temperamen :
1-Gol. Schizothym :
sangat sukar mengadakan kontak dgn dunia sekitarnya,suka mengasingkan diri, ada kecenderungan kearah autisme, menutup diri sendiri.
2-Gol. Cyclothym :
mudah mengadakan kontak sekitar,mu dah bergaul,mudah sesuaikan diri dgn orang lain,mudah turut merasa suka & duka,jiwanya terbuka.

Hubungan Konstitusi&temperamen:

TIPOLOGI KANT

Dasar nya :
1.Character
   a.dalam arti  Etis
    b-character deskriftif
2.Temperamen
    a-fisiologis
    b-psikologis
Aspek fisiologis :
1.Temperamen Sanguinis(darah ringan) sifat mudah dan kuat menerima kesan segala sesuatu pd suatu waktu dipandang penting ttp sebentar kemudian  tidak dipikirkan lagi. sering menjanjikan ttp jarang menepati  karna apa yg dijanjikan tdk dipikirkan  secara dlm bisa atau tidak bukan penakut ttp bila bersalah sukar bertobat,menyesal ttp lekas lenyap.
2.Temprmen Melancholis (darah berat) segala yg bersangkutan dgn dirinya penting dan selalu disertai dgn perhatian terutama tertuju pd kesukarannya tdk mudah janji karena menepati janji sangat merisaukan jiwanya, menyebabkan dia kurang percaya&tdk mudah
  menerima keramahtamahan orang lain kurang dpt melihat kesenangan orang lain.

Aspek Psikologis :
1-Temperamen Choleris (darah panas) lekas terbakar ttp lekas padam atau tenang tanpa membenci tindakan2 cepat ttp tidak konstan selalu sibuk ttp dlm kesibukannya lebih  suka memerintah daripada dikerjakan dikerjakan sendiri nafsu utama mengejar ehormatan, sibuk dimana orang banyak & suka dipuji secara terang2an berpakain selalu cermat,rapi agar supaya dia nampak lebih cendikia dari yg  sebenarnya.
2-Temperamen Plegmatis (drh dingin) lambat menjadi panas(tdk malas) ttp panasnya lama tdk mudah marah darah yg dingin tak pernah dirisaukan nya-cocok untuk tugas2 ilmiah


 PSIKOLOGI 

1. psikiatri adalah cabang dari psikologi yaitu ilmu yg mempelajari tingkah laku manusia. (S)
2.    kelebihan metode psikotes adalah dpt dilakukan secara klasifikasi. (S)
3.    kepribadian manusia unik, oleh sebab itu setiap manusia berbeda dgn manusia lainnya. (B)
4.    sbg mahluk moral manusia mampu membedakan baik dan buruk serta cenderung memilih yg baik. (B)
5.    keluarga dan teman sebaya termasuk lingk. Yg cukup dominan mempengaruhi perilaku seseorg.(B)
6.    dlm penyesuaian diri yg bersifat alloplastis manusia merubah dirinya sendiri agar sesuai dgn keadaan lingkungan. (S)
7.    empirisme lebih mengutamakan pengaruh bakat.(S)
8.    proses pembentukan identitas diri adalah integrasi pengalaman kedlm kepribadian makin lama makin dewasa. (B)
9.    astrologi termasuk pendekatan ilmiah dlm mempelajari kepribadian. (B)
10.tipologi W.H Sheldon menggolongkan kepribadian manusia berdasarkan temperamen. (S)
11.dlm pembentukan kepribadian suatu proses ydimana seseorg mempunyai dorongan utk sama dgn org lain yg dianggapnya memiliki kelebihan dr dirinya disebut proses identifikasi
12. yg tergolong pendekatan pra ilmiah dlm mempelajari kepribadian adalah  astrologi
13. kant menggolongkan kepribadian manusia berdasarkan   tempramen
14. aspek moral kepribadian menurut psiko analisa dr sigmung freud adalah pd  ego
15. org yg bertemperamen cyclothym bersifat terbuka, mudah bergaul, dan mudah merasakan suka-duka biasanya org spt ini tubuhnya bertipe   piknik
16. e.spranger menggolongkan kepribadian manusia berdasarkan nilai kebudayaan
17. sesorg mengubah lingk sekitar menjadi lingkungan yg sehat dgn usahanya org tsb melakukan penyesuaian diri yg bersifat alloplastis    
18. psikilogo kepribadian  : manusia sebagai kesatuan utuh dan keunikan manusia dan tipe dan jenis kepribadian
19.aspek original kepribadian menurut psikoanalisis dari S.Freud adalah id (das es)
20.kemampuan mengungkapkan perasaan dalam waktu,cara,dan obyek yg tepat adalah tanda kedewasaan rohani
21. tuliskan dua cabang psikologi
   1.teoritis
   -umum
   - khusus :
   a.psikologi anak
   -.psikologi pemuda
   -.psikologi dewasa
   -.psikologi orang tua
   b.psikologi kepribadian
   c.psikologi pendidikan
   d.psikologi social
   e. psikologi deteransial :
-psikodiaknotik
-psikopatologi
          2.terapan
          -psikodiasnotik
          -psikologi klinis & bimbingan psikologi
-psikologi perusahaan
-psikologi pendidikan
       
  22.sebutkan empat metode dalam psikologi yaitu:
-metode ekspriment
-metode observasi
-metode sejarah kehidupan
-metode wawancara

23.struktur kepribadian menurut psikoanalisa dari Sigmund freud adalah
-aspek biologis (das es/insting)
-aspek psikologis(das ich/ego)
-aspek sosiologis(das uber ich/super ego)
  
24.kretschmer mengolongkan tubuh manusia dalam 4 tipe yaitu:
-pilenis atau stenis(pendek gemuk)
-leptosom(jangkung)
-atletis(perpaduan antara pilenis dan leptosom)
-displastis(penyimpangan dari ketiga tipe)

25.yang termasuk pendekatan pra ilmiah dalam mempelajari kepribadian adalah
-chirologi (ilmu gurat tangan)
-astrologi(ilmu perbintangan)
-phrenology (ilmu tentang tengkorak)
-grafology (ilmu tentang tulis tangan)
-phisiognomi (ilmu tentang wajah)
-onychology (ilmu tentang kuku)

26.jelaskan karakter yang penting untuk diperhatikan untuk mempelajari kepribadian seseorang,jelaskan pula manfaat mempelajari psikologi kepribadian bagi perwira pelayaran niaga diatas kapal?
Jawab
a.sikap social,cara pembawaan diri,temprament,penampilan fisik,kecerdasan dan kemampuan.
 b.manfaat nya adalah bagi seorang perwira dikapal,psikologi kepribadian sangatlah penting karena seseorang perwira mempunyai anak buah harus dapat memahami sifat-sifat dan karakter anak buahnya yang berbeda-beda sehingga perwira tersebut dapat menempatkan dirinya secara tepat dan akan menentukan berhasil tidaknya suatu program yang telah dibuatnya.dengan mengetahui sifat dan karakter dari anak buahnya maka dia akan lebih dapat mengambil tindakan serta arahan2/order yg tepat terhadap orang yg tepat sehingga akan memperkecil komflik yg akan terjadi/memperkecil kesalahpahaman yg timbul.


27.jelaskan bagaimana terbentuknya (perkembangan) kepribadian menurut teori nativisme,emprisme,dan konvengensi.teori mana yg banyak dianut jelaskan dengan contoh2nya
jawab
-nativisme :seluruh kehidupan manusia perkembangan ditentukan oleh potensi2 yg dibawa sejak lahir.
Contoh;
-empirisme : jiwa manusia waktu lahir bagaikan kertas putih yg bersih belum ditulisi akan menjadi apa manusia itu kelak tergantung pada pengalaman2 yg mengisinya.
Contoh:
-konvergensi : bakat dan pengaruh lingkungan (pengalaman) sama 2 mempunyai pengaruh dalam perkembangan kehidupan manusia.
Lingkungan ada pengaruhnya terhadap perkembangan seseorang dalam batas2 pembawaan yg ada
Contoh:
Teori yg sekarang banyak digunakan adalah KONVERGENSI

28.kepribadian dewasa ditandai dengan adanya kedewasaan secara jasmani,intelektual,social,emosi,dan rohani jelaskan cirinya masing2 dan jalaskan pula apa yg hrs dilakukan utk mencapai kedewasaan yg seimbang.
Jawab
Kedewasaan jasmani
-    pertumbuhan tinggi dan berat badan optimal menurut ukuran masing2
-    ukuran,berat,kekuasaan,ketrampilan dan koordinasi bgan2 tubuh cukup sesuai dgn ukuran dan jenis kelaminnya
-    alat2 reproduksi juga mengalami pertumbuhan.
Kedewasaan intelektual
-    individu mampu berfikir secara matang dan logis
-    mempunyai pertimbangan yg tepat utk rencana masa depannya
kedewasaan emosional
-    mampu mengungkapkan perasaan secara tepat dlm situasi yg tepat pula thd obyek atau org yg semestinya.
-    Dpt mengendalikan perasaan sehingga pengungkapannya tdk mengganggu perkembangan dirinya sendiri atau melukai org lain.
Kedewasaan social
-    tau memilih apa yg hrs diperbuat atau apa yg tidak hrs diperbuat dlm situasi yg berlainan
-    ambil bgan dlm kegiatan bersama yg beraneka ragam dan mempelajari keahliannya utk masing2 kegiatan
-    sadar akan tanggung jawabnya thd org lain supaya dpt hidup bersama secara harmonis
kedewasaan rohani
-    mampu menerima kekuasaan tuhan dlm segala hal baik yg menyenangkan ataupun yg tdk menyenangkan
-    menyadari bahwa ada banyak agama didunia shg tdk merendahkan agama lain
-    menghormati,tdk mengabaikan dan mau bekerja secara wajar dgn org2 yg beragama lain.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar